Pengembangan Website Cerita Rasa Nusantara dengan Metode Extreme Programming dalam Konteks Perangkat Lunak Berbasis Web
Keywords:
Pembuatan website dengan WordPress, Metode Extreme Programming, Desain web , Media informasi restoran.Abstract
Website restoran adalah suatu media digital yang dapat digunakan sebagai media informasi tentang restoran tersebut. Jurnal ini membahas tentang pengembangan web untuk “Restoran Cerita Nusantara”. Tujuan utama dari pengembangan ini adalah meningkatkan efisiensi kegiatan jual beli maupun membantu pengguna dalam melakukan pemesanan makanan atau reservasi tempat dengan web, dan menggantikan sistem manual yang sebelumnya telah digunakan. Perancangan website menggunakan WordPress dengan metode penelitian Extreme Programming yang memiliki tahapan perencanaan, desain, dan pengujian. Analisis kebutuhan sistem bagi pengguna, baik pelanggan maupun karyawan yaitu desain antar muka yang responsive dan desain basis data yang sesuai.
References
Paramaresthi Windriyani, “Pengembangan Aplikasi Pemesanan Tempat,
Menu Makanan, dan Venue Event Restoran Berbasis Web,” 2018.
Mastan, “Perancangan Website Aplikasi Penjualan Restoran Ayam
Keprabon,” 2019.
Zaqlul et al, “Pengembangan Sistem Dashboard Admin Sebagai Tools Tim
EatajanDengan Metode Agile Extreme Programming Dashboard Admin System
Development As Eataja Team Tools With,” 2021.