Perancangan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit RSUD Rawat Inap

Authors

  • Angger Wahyu Putra Pratama Universitas Pamulang
  • Ines Heidiani Ikasari Universitas Pamulang

Keywords:

Teknologi system informasi ,rumah sakit,Metode waterfall

Abstract

Pengelolaan data data pasien dirumah sakit merupakan salah satu komponen yang penting dalam mewujudkan pelananan rumah sakit yang berkualitas.Pengolaan data yang lambat dan kurang akurat akan sangat mempengaruhi pelayanan rumah sakit terhadap pasien.Tujuan penelitian ini adalah membuat suatu system informasi manajemen rumah sakit pasien rawat inap yang dapat mengelola data pasien untuk pelayanan rawat jalan,rawat inap,apotik dan kasir menggunakan metode waterfall.Adapun setiap bagian pelayanan dapat merekap seluruh data pasien maupun data keuangan untuk bagian kasir dan apotik.

References

Kausar ,Sutiawan, Y.F. dan Vidila Rosalina. 2015. “Perancangan V ideo Company Profile Kota Serang Dengan Teknik Editing Menggunakan Adobe Premiere PRO CS 5”. PROSISKO Vol. 2 No. 1. ISSN: 2406-7733

Mckay, Alison . George N Stiny, dan Alan de Penningtoon. 2016. Principles For The Definition Of Design Structures. International Journal Of Computer Integrated Manufacturing : Vol.29, No.3: 237-250.

Sophian, Sophan. 2014. “Pengimplementasian Dan Perancangan Sistem Informasi Penjualan Dan Pengendalian Stok Barang Pada Toko Swastika Servis (SS) Bangunan Dengan Menggunakan Bahasa Pemograman Visual Basic 6.0 Didukung Dengan Database MySQL”. STMIK Indonesia Padang. Jurnal Momentum Vol. 16 No. 2.

Tamando, Hengki Sitohang. 2018. Sistem informasi pengagendaan surat berbasis web pada pengadilan negeri medan. Jurnal informatik pelita nusantara : Vol.3, No.1 Maret 2018.

Mulyati, M., Tarmizi, R., & Panugali, A. (2018). SISTEM INFORMASI ABSENSI BERBASIS WEB PADA BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KOTA TANGERANG. ICIT Journal, 4(2), 117-127.

Aris, A., Anggara, R., & Zamzami, Z. A. (2016). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU BERBASIS WEB PADA PKBM BHAKTI SEJAHTERA. CICES Journal, 2(1), 87-98.

Rusdiana, dan Moch. Irfan. 2014. “Sistem Informasi Manajemen”. Bandung: Pustaka Setia.

Sutabri, Tata. 2016. Sistem Informasi Manajemen. Yogyakarta:CV Andi Offset.

Sutopo Priyono, Dedi Cahyadi, dan Zainal Arifin. 2016. Sistem Informasi Eksekutif Sebaran Penjualan Kendaraan Bermotor Roda 2 di Kalimantan Timur Berbasis Web". Jurnal Informatika Mulawarman. Kalimantan Timur : Universitas Mulawarman. Vol. 11 No. 1 - Februari 2016).

Desai, Prashant Ramchandra. A Survey of Performance Comparison between Virtual Machines and Containers. International Journal of Computer riwiSciences and Engineering (IJCSE) Vol.4 Issue.7. E-ISSN: 2347-2693. https://www.researchgate.net/profile/Prashant_Desai13/publication/306248698_A_Survey_of_Performance_Comparison_between_Virtual_Machines_and_Containers/links/57b45c0808aede8a665a4bf0.pdf

Bulla, Chetan., Sachin Bakanetti., Jayant Bhosale., Kiran Patil and Poornima Gujanal. 2017. My Campus Android Application. International Journal of Engineering Science and Computing (IJESC). Vol. 7 Issue No. 6. http://ijesc.org/upload/319c9dc1d363d5730c2d2e8e5f9a13f6.My%20Campus%20Android%20Application.pdf

Gerry, Kurniawan Gisma. 2018. Implementasi Teknologi Framework YII Untuk Sistem Penjualan Online di Toko Passion Yogyakarta. Yogyakarta. Skripsi (Thesis) : STMIK Akakom.

Masykur, Fauzan dan Fiqiana Prasetiyowati. 2016. Aplikasi Rumah Pintar (Smart Home) Pengendalian Peralatan Elektronik Rumah Tangga Berbasis Web. Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Jurnal Sains, Teknologi dan Industri. Vol.14 No.1. ISSN Online: 2407-0939.

Supono dan Virdiandry Putratama. 2016. Pemrograman Web dengan Menggunakan PHP dan Framework Codeigniter. Yogyakarta : Deepublish.

Faridi, Miftah. 2015. Fitur Dahsyat Sublime Text 3 Surabaya: Stikom Surabaya.

Amin, Ruhul. 2017. Rancang Bangun Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru Pada SMK Budhi Warman 1 Jakarta. Jurnal Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Komputer Vol.2 No.2-Februari 2017. E-ISSN : 2527-4864. Jakarta: STMIK Nusa Mandiri. http://ejournal.nusamandiri.ac.id/ejurnal/index.php/jitk/article/view/282.

Barker, C. Pistrang, N & Elliot, R, 2009. Research Methods in Clinical Psychology.( 2nd ed.). John Wiley & Sons, LTD Chichester England file:///C:/Users/Lenovo/Downloads/501-1261-1-PB.pdf

Agustiandra, Vindi & Sabandi, A. (2019). Persepsi Guru Terhadap Penerapan Sistem Informasi Manajemen Akademik Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 3 Padang. Jurnal Bahana Manajemen Pendidikan, 8(1), 1–8. Retrieved from http://ejournal.unp.ac.id/index.php/bahana

Davis, G. B. (2004). Management information system: Conceptual foundation, structure, and development [Sistim informasi manajemen: Fondasi, struktur, dan pengemban https://core.ac.uk/download/pdf/322460053.pdf

Downloads

Published

30-06-2023

How to Cite

Angger Wahyu Putra Pratama, & Heidiani Ikasari, I. (2023). Perancangan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit RSUD Rawat Inap. JURIHUM : Jurnal Inovasi Dan Humaniora, 1(1), 89–96. Retrieved from http://jurnalmahasiswa.com/index.php/Jurihum/article/view/164