Kecerdasan Buatan pada Perpustakaan Sebagai Wajah Baru Literasi: Kajian Pustaka
Keywords:
Kecerdasan Buatan, perpustakaan, era Disrupsi 4.0Abstract
Perkembangan teknologi membawa peran masing-masing dalam semua bidang termasuk perpustakaan. Teknologi yang dapat dimanfaatkan dalam perpustakaan salah satunya adalah kecerdasan buatan atau artificial intelligence. Dalam studi ini, penulis menjelaskan secara rinci perkembangan perpustakaan di era disrupsi serta mengamati beberapa peluang pemanfaatan kecerdasan buatan yang dapat diimplementasikan pada perpustakaan. Penerapan kecerdasan mempunyai beberapa manfaat diantaranya memudahkan pustakawan dalam pekerjaannya, serta memberikan layanan yang cepat dan efisien kepada pemustaka. Penerapan kecerdasan buatan harus dilakukan secara optimal dengan mempertimbangkan alokasi dana untuk pemeliharaan infrastrukturnya, meningkatkan pengetahuan serta literasi pustakawan dan pemustaka tentang teknologi kecerdasan buatan, dan menyesuaikan kebutuhan pemustaka dalam menggunakan fitur kecerdasan buatan.
References
Aliwijaya, Araf., & Suyono, Hanny. C. 2023. Peluang Implementasi Artificial Intelligence di Perpustakaan: Kajian Literatur. Jurnal Perpustakaan dan Ilmu Informasi Vol. 4 (2), 1-17. Tersedia pada: http://infobibliotheca.ppj.unp.ac.id
Borko, H. (1985). Artificial intelligence and expert systems research and their possible impact on information science. Education for Information, Vol. 3 Issue 2, 103-114
Cruz, D. V., & Almazan, R. S. (2018). Towards an Understanding of Artificial Intelligence in Government. Proceedings of the 19th Annual International Conference on Digital Government Research: Governance in the Data Age (pp. 1-2). Delft: Association for Computing Machinery
Dewi, A. O. P. 2020. Kecerdasan Buatan Sebagai Konsep Baru pada Perpustakaan. ANUVA Volume 4 (4): 453-460. Tersedia pada: http://ejournal.undip.ac.id/index.php/anuva
Faruq, K. 2019. Ini Kendala Implementasi Kecerdasan Buatan di Indonesia.... ivooxid, hal. 1. Tersedia pada: https://ivoox.id/ini-kendala-implementasi-kecerdasan-buatan-di-indonesia/.
Fatmawati, E. 2018. Disruptif diri pustakawan dalam menghadapi era revolusi industri 4.0. Jurnal Iqra’, 12(01), hal. 1–13. Tersedia pada: http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/iqra/article/view/1816/1479.
Folorunso, A. L., & Momoh, E. O. 2020. Application of Artificial Intelligence and Robotics in Libraries: A Review of Literature. ILIS Journal of Librarianship and Informatics Vol. 3, No. 2 (December 2020) pp. 93 – 98
Galeon, D. (2017). The Point of no Return. https:// www.weforum.org/agenda/2017/11/why-stephen-hawking-thinks-aiýÿmight-replace humans? utm_content=bufferb8243&utm_medium= social &utm_source=facebook. com&utm_campaign= buffer. Retrieved February 24, 2018
Haenlein, M., Kaplan, A., Tan, C.-W., & Zhang, P. (2019). Artificial intelligence (AI) and management analytics. Journal of Management Analytics, 6(4), 341–343.
Kadir, Abdul, dan Terra Ch. Triwahyuni. 2003. Pengenalan Teknologi Informasi. Yogyakarta: Andi.
Manzilati, Asfi. 2017. Metodelogi penelitian kualitatif: Paradigma, metode dan aplikasi. Malang: UB media.
Momoh, E.O. (2018). Information Technology and the Future of Librarianship Library Philosophy and Practice (e-journal). Retrieved from: http:// digitalcommons.unl.edu/libphilprac/2079
Nashihuddin, Wahid dan Suryono, F. 2018. Tinjauan Terhadap Kesiapan Pustakawan Dalam Menghadapi Disrupsi Profesi Di Era Library 4.0 : Sebuah Literatur Review. Khizanah al Hikmah : Jurnal Ilmu Perpustakaan, Informasi, dan Kearsipan, 6(2), hal. 86–97. Tersedia pada: http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/khizanah-al-hikmah/article/view/5922
Negi. (March, 2015). Bookless library. Diunduh Juni 30, 2017, pada: https://en.wikipedia.org/wiki/ Bookless_library
Nurhayati, Anna. 2018. Perkembangan Perpustakaan dalam Pemenuhan Kebutuhan Informasi Masyarakat. Unilib Jurnal Perpustakaan, 9(1): 21-32.
Pemerintah Negera Republik Indonesia. 2007. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2007 Tentang Perpustakaan. Tersedia pada: http://ppid.perpusnas.go.id/index.php/regulasi/index.
Randniecki, T. (2013). Study on emerging technology librarians: How a new library position and its competencies are evolving to meet the technology and information needs of libraries and their patrons. Retrieved from http://creativecommons.org/ licenses/by/3.0/Ranganathan, S.R. (1931). The five laws of library science. Bombay: Asia Publishing House.
Roihan, A., Sunarya, P. A., & Rafika, A. S. (2020). Pemanfaatan Machine Learning dalam Berbagai Bidang. Jurnal Khatulistiwa Informatika, 5(1), 490845.
Siahaan, M., Jasa, C. H., Anderson, K., Valentino, M., Lim, S., & Yudianto, W. (2020). Penerapan Artificial Intelligence (AI) Terhadap Seorang Penyandang Disabilitas Tunanetra. Journal Of Information System And Technology, 1(2), 186– 193.
Smith, L C (1987). Artificial intelligence and information retrieval. Annual Review of Information Science & Technology, Vol. 22, 41-77
Subrata, G., & Kom, S. (2009). Perpustakaan Digital. Artikel Pustakawan Universitas Negeri Malang.
Sulistyo-Basuki.1993. Pengantar Ilmu Perpustakaan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Sutton, S. A. (1996). Future Service Models and the Convergence of Functions:. The Reference Librarian, 25(54), 125-143. doi:10.1300/ j120v25n54_12
Vallance, Chris. 2023. AI Prediksi Gantikan Ratusan Juta Pekerjaan Tapi Bisa Juga Ciptakan Pekerjaan Baru, Menurut Laporan Terbaru. bbc.com, April, hal. 1. Tersedia pada: https://www.bbc.com/indonesia/articles/cd17750mel7o.