Sistem Pendukung Keputusan Diagnosis Penyakit HIV/AIDS dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW) (Studi Kasus: Puskesmas Cisoka)

Authors

  • Maulana Mohamad Nasirudin Universitas Pamulang
  • Ahmad Munawaruzaman Universitas Pamulang

Keywords:

HIV/AIDS, Sistem Pendukung Keputusan, Simple Additive Weighting

Abstract

Di Kabupaten Tangerang, khususnya wilayah kerja Puskesmas Cisoka, kasus HIV/AIDS masih tergolong tinggi dan belum didukung oleh sistem pendukung keputusan yang dapat membantu proses diagnosis secara dini dan objektif. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sistem pendukung keputusan diagnosis penyakit HIV/AIDS berbasis website dengan menerapkan metode Simple Additive Weighting (SAW). Metode SAW digunakan untuk membantu proses pengambilan keputusan dengan cara memberikan bobot pada setiap kriteria gejala dan melakukan perhitungan nilai preferensi untuk menentukan hasil diagnosis. Data penelitian diperoleh melalui observasi, wawancara dengan pihak Puskesmas Cisoka, serta studi pustaka dari berbagai sumber referensi. Hasil penelitian sistem ini dikembangkan menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan framework CodeIgniter 3 dan basis data MySQL. Serta hasil data kuesioner terhadap 30 responden, dapat disimpulkan bahwa aspek kebutuhan aplikasi dan penerimaan sistem memperoleh nilai rata-rata yang tinggi, sehingga dapat katakan bahwa aplikasi diagnosis awal HIV/AIDS yang dikembangkan diterima dengan baik oleh responden. Mayoritas responden menyatakan setuju hingga sangat setuju bahwa aplikasi tersebut bermanfaat dalam membantu deteksi dini dan meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap risiko HIV/AIDS.

References

Aprilia, P. (2021). Pengertian HTML, Fungsi dan Cara Kerjanya. Sleman, DIY:

Putri Aprilia.

Arie Gunawan, S. S. (2023). Pengantar Basis Data. Kota Malang: PT. Literasi Nusantara Abadi Grup.

Awwaabiin, S. (2021, November 2). Pengertian PHP, Fungsi dan Sintaks Dasarnya. Retrieved from Niagahoster Blog: https://www.niagahoster.co.id/blog/pengertian-php/

Foundation, C. (2022). Codeigniter . CodeIgniter Foundation.

Handoko Agustin, Y., Baswardono, W., & Pratama, F. I. (2022). Aplikasi Sistem Pakar Diagnosis Penyakit HIV/AIDS Menggunakan Metode Forward Chaining Berbasis Web. Jurnal Algoritma, 19(2), 611–619. https://doi.org/10.33364/algoritma/v.19-2.1168

Hidayatullah, J., Azhar, Y., & Suharso, W. (2020). Sistem Pakar Diagnosa HIV/AIDS Menggunakan Metode Backward Chaining dan Certainty Factor. Jurnal Repositor, 2(11), 1436–1443. https://doi.org/10.22219/repositor.v2i11.715

Indonesia, Y. K. (2023, 07 31). Mengenal HIV dan AIDS serta Tanda-tanda Gejalanya. Retrieved from Kemenkes: https://ayosehat.kemkes.go.id/mengenal-hiv-dan-aids-serta-tanda-tanda-gejalanya

Intern, D. (2021, May 12). Apa itu UML? Beserta Pengertian dan Contohnya. Retrieved from dicoding: https://www.dicoding.com/blog/apa-itu-uml/

Kemenkes. (2025, 06 21). Berani Tes, Berani Lindungi Diri, Kemenkes Targetkan Eliminasi HIV dan IMS Tahun 2030. Retrieved from Kemenkes: https://kemkes.go.id/id/berani-tes-berani-lindungi-diri-kemenkes-targetkan-eliminasi-hiv-dan-ims-tahun-2030

KPA Kabupaten Tangerang, J. A. (2025, 04 21). Kerentanan Lingkungan Sosial dan HIV AIDS. Retrieved from kpakabtangerang.or.id: https://www.kpakabtangerang.or.id/2025/04/21/kerentanan-lingkungan-sosial-dan-hiv-aids/

Lawrence, A. (2020, November 4). Belajar CodeIgniter Dasar untuk Pemula (Terlengkap!). Retrieved from Niagahoster Blog: https://www.niagahoster.co.id/blog/belajar-codeigniter/

Pramata, D. N., Latifah, & Admira, T. M. A. (2022). Sistem penunjang keputusan diagnosa penyakit obesitas berdasarkan pola makan dan gaya hidup menggunakan metode saw dengan php dan mysql. Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Komunikasi STI&K (SeNTIK), 6(1), 37–45.

Prasetyo, B. D., Daniati, E., & S, S. (2021). Implementasi Metode Simple Additive Weighting Untuk Diagnosis Gejala Diabetes Mellitus. Jambura Journal of Electrical and Electronics Engineering, 3(2), 72–77. https://doi.org/10.37905/jjeee.v3i2.10886

Uno, P., Pakaya, N., & Padiku, I. R. (2024). Penerapan Algoritma Simple Additive Weighting (Saw) Diagnosa Kesehatan Mental Skizofrenia Berbasis Website. Jurnal of System and Information Technology, 4(2), 34–45.

Riadi, M. (2022, 11 10). Sistem Pendukung Keputusan (SPK). Retrieved from KAJIANPUSTAKA.COM: https://www.kajianpustaka.com/2022/02/sistem-pendukung-keputusan-spk.html

Rusdi, I., & Mashabi, M. A. (2017). Sistem Informasi Kependudukan di Rukun Tetangga 04/08. Jurnal sistem informasi stmik antar bangsa, 9-15.

Wijayanti, N. N. (2021, December 31). Apa Itu Website? Pengertian, Jenis, dan Manfaatnya! Retrieved from Niagahoster Blog: https://www.niagahoster.co.id/blog/pengertian-website/

Yasin. (2019, April 24). Pengertian MySQL, Fungsi, dan Cara Kerjanya (Lengkap). Retrieved from Niagahoster Blog: https://www.niagahoster.co.id/blog/mysql-adalah/

Downloads

Published

2026-01-21

How to Cite

Nasirudin, M. M., & Munawaruzaman, A. (2026). Sistem Pendukung Keputusan Diagnosis Penyakit HIV/AIDS dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW) (Studi Kasus: Puskesmas Cisoka). AI Dan SPK : Jurnal Artificial Intelligent Dan Sistem Penunjang Keputusan, 3(3), 332–339. Retrieved from https://jurnalmahasiswa.com/index.php/aidanspk/article/view/3620

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.