SISTEM INFORMASI ARSIP PADA PILT BBPMGB LEMIGAS MENGGUNAKAN BAHASA PHP DAN MYSQL

Authors

  • Raihan Hasbi Hilal Universitas Pamulang
  • Muhammad Faisal Universitas Pamulang
  • Mico Ferdian Universitas Pamulang
  • Suhanda Saputra Universitas Pamulang

Keywords:

Sistem Informasi Arsip, PHP, MySQL, Metode Waterfall, PILT BBPMGB LEMIGAS

Abstract

Penelitian ini mengembangkan sistem informasi arsip di PILT BBPMGB LEMIGAS menggunakan PHP dan MySQL dengan metode Waterfall. Sistem ini dirancang untuk mengatasi masalah pengelolaan arsip manual, seperti kesulitan pencarian dan penyimpanan. Metode Waterfall digunakan dalam lima tahap: analisis kebutuhan, desain sistem, implementasi, pengujian, dan pemeliharaan. Hasilnya adalah sistem yang memudahkan pengguna dalam menyimpan, mencari, dan mengelola arsip secara elektronik, dengan fitur keamanan data. Sistem ini diharapkan meningkatkan efisiensi pengelolaan arsip di PILT BBPMGB LEMIGAS.

References

Suryani, N. L. (2018). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Kppp Teknologi Aplikasi Produk PPPTMGB Lemigas Jakarta Selatan. Jurnal Kreatif, 6, 1-17.

Siswipraptini, P. C. (2015). Perencanaan Strategis Sistem Informasi (Studi Kasus: LEMIGAS). Jurnal Ilmiah Fifo, 7(2), 200-208.

Himawanto, H. (2015). Kajian Bibliometrik Riset Minyak dan Gas Bumi Nasional 1990-2014. Khizanah al-Hikmah: Jurnal Ilmu Perpustakaan, Informasi, dan Kearsipan, 3(1), 49-63.

Simangunsong, A. (2018). Sistem informasi pengarsipan dokumen berbasis web. Jurnal Mantik Penusa, 2(1).

Anisah, A., Wahyuningsih, D., Helmud, E., Suwanda, T., Romadiana, P., & Irawan, D. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Manajemen Arsip Digital. Jurnal SISFOKOM (Sistem Informasi dan Komputer), 10(3), 419-425.

Asyari, M. R. (2021). Sistem informasi arsip surat menyurat. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi Bisnis, 3(1), 175-184.

Susilawati, W. D., Halid, M., & Ikhwan, I. (2023). Pengembangan Sistem Informasi Arsip Digital pada Dokumen Rekam Medis. Jurnal Interkom: Jurnal Publikasi Ilmiah Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi, 17(4), 217-232.

Firdaus, N., & Irfan, D. (2020). Rancang Bangun Sistem Informasi Arsip Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter. Voteteknika (Vocational Teknik Elektronika Dan Informatika), 8(1), 44-52.

Wicaksono, M. A., Rudianto, C., & Tanaem, P. F. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Arsip Surat Menggunakan Metode Prototype. Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi, 7(2), 390-403.

Putra, E. K., Witanti, W., Saputri, I. V., & Pinasty, S. Y. (2020). Perancangan sistem informasi pengarsipan surat berbasis web di kecamatan xyz. IKRA-ITH Informatika: Jurnal Komputer dan Informatika, 4(2), 55-64.

Nilawati, L., & Widya, S. A. (2023). Penerapan Metode Scrum Pada Perancangan Sistem Informasi Manajamen Arsip Surat Berbasis Web. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi Bisnis, 5(4), 484-491.

Wijaya, M. G. A. (2023). LKP: Rancang Bangun Sistem Informasi Arsip Pelanggan Berbasis Web pada Optik Modis (Doctoral dissertation, Universitas Dinamika).

Syahputra, A. K., & Iqbal, M. (2023). SISTEM INFORMASI ARSIP SURAT BERBASIS WEB PADA KANTOR CAMAT KOTA KISARAN BARAT. JOURNAL OF SCIENCE AND SOCIAL RESEARCH, 6(3), 728-734.

Downloads

Published

2024-07-02

How to Cite

Raihan Hasbi Hilal, Muhammad Faisal, Mico Ferdian, & Suhanda Saputra. (2024). SISTEM INFORMASI ARSIP PADA PILT BBPMGB LEMIGAS MENGGUNAKAN BAHASA PHP DAN MYSQL . Buletin Ilmiah Ilmu Komputer Dan Multimedia (BIIKMA), 2(2), 267–274. Retrieved from https://jurnalmahasiswa.com/index.php/biikma/article/view/1203

Most read articles by the same author(s)