PEMBUATAN APLIKASI SERTIFIKAT BERBASIS WEB DI LPPM UNIVERSITAS TERBUKA MENGGUNAKAN PHP DAN DATABASE MYSQL

Authors

  • Achmad Muzakki Fauzi Universitas Pamulang
  • Azmi Maarif Universitas Pamulang
  • Suhanda Saputra Universitas Pamulang

Keywords:

E-Sertifikat, Web, PHP, MySQL, Unified Modeling Language

Abstract

Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Terbuka (LPPM UT) merupakan salah satu lembaga perguruan tinggi yang mempunyai tugas melaksanakan, mengoordinasikan, memantau, dan mengevaluasi kegiatan pengembangan pembelajaran dan penjaminan mutu internal di Universitas Terbuka. Kata kunci : lppm , E-sertifikat, web, mysql,aplikasi. Saat ini untuk proses pengajuan sertifikat, mahasiswa maupun dosen yang telah selesai melakukan kegiatan PkM akan mengajukan permohonan pembuatan sertifikat melalui Email kepada pihak LPPM UT. Jika melihat proses tersebut, proses sertifikasi menjadi relative lama. Maka perlu dirancang sebuah aplikasi sertifikat online berbasis web untuk mempermudah pengajuan. Penelitian ini menggunakan pendekatan Research and Development (R&D). Pada tahap perancangan sistem menggunakan Unified Modeling Language (UML), dan untuk database menggunakan MySQL. Hasil dari penelitian ini adalah aplikasi web sertifikat yang berhasil dibuat dan mampu mempermudah pengajuan serta verifikasi sertifiakat.

References

Lubis, B. O., Oscar, D., Santoso, B., Salim, A., & Atmaja, J. (2021). SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN SERTIFIKASI KOMPETENSI ONLINE PADA SMK DENGAN METODE WEB BASE ENGINEERING. Journal of Information System, Informatics and Computing, 422-439.

Putra, R. E., Wijanarko, D. V., Usodoningtyas, S., & Singke, A. J. (2019). Pengembangan Aplikasi Sertifikasi Online untuk Menguji Kompetensi Mahasiswa Unesa. Journal Information Engineering and Educational Technology, 90-96.

Samala, A. D., & Fajri, B. R. (2020 ). RANCANG BANGUN APLIKASI E-SERTIFIKAT BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE PENGEMBANGAN WATERFALL. Jurnal Teknik Informatika, 147-156 .

Toiba, & Elmayati. (2021). PERANCANGAN SISTEM PENDAFTARAN SERTIFIKASI KOMPETENSI DAN KUALIFIKASI PERUSAHAAN PADA KAMAR DAGANG DAN INDUSTRI KOTA LUBUKLINGGAU BERBASIS FRAMEWORK. Jurnal Teknologi Informasi Mura, 97-108.

Downloads

Published

2024-07-02

How to Cite

Achmad Muzakki Fauzi, Azmi Maarif, & Suhanda Saputra. (2024). PEMBUATAN APLIKASI SERTIFIKAT BERBASIS WEB DI LPPM UNIVERSITAS TERBUKA MENGGUNAKAN PHP DAN DATABASE MYSQL . Buletin Ilmiah Ilmu Komputer Dan Multimedia (BIIKMA), 2(2), 351–358. Retrieved from https://jurnalmahasiswa.com/index.php/biikma/article/view/1415

Most read articles by the same author(s)