Mengimplementasikan Metode Klasifikasi dengan Menggunakan Algoritma Naïve Bayes dalam Menentukan Pemenang UCL 2024
Keywords:
Naïve Bayes, Prediksi, Akurasi, Pre-Processing DataAbstract
Data mining merupakan proses penting dalam analisis data yang mencakup teknik seperti klasifikasi, klustering, dan asosiasi. Dalam penelitian ini, algoritma Naïve Bayes diterapkan untuk memprediksi pemenang Liga titleholders UEFA( UCL) 2024 dengan memanfaatkan data statistik tim, performa pemain, dan hasil pertandingan sebelumnya. Penelitian dilakukan menggunakan perangkat lunak RapidMiner untuk mengelola, menganalisis, dan mengevaluasi data. Dataset dibagi menjadi data pelatihan dan dat pengujian dengan teknik validasi split. Model dievaluasi melalui confusion matrix untuk menghitung akurasi, presisi, recall, dan F1- score. Hasil pengolahan data menunjukkan bahwa algoritma Naïve Bayes memiliki potensi dalam memprediksi hasil pertandingan sepak bola, meskipun terdapat kendala dalam akurasi prediksi untuk klub tertentu. Kata kunci Naïve Bayes, Prediksi, Akurasi,Pre-processing data.
References
A. P. Wibawa, M. G. (2018). Metode-metode klasifikasi.
Defiyanti, S. (2017). Integrasi Metode Clustering dan Klasifikasi untuk Data Numerik.
Lestari, P. I. (2018). IMPLEMENTASI ALGORITME K-MEANS CLUSTERING DAN NAIVE BAYES CLASSIFIER UNTUK KLASIFIKASI DIAGNOSA PENYAKIT PADA KUCING.
Linita Sulistina, S. S. (2022). Perbedaan tingkat akurasi metode k-means dan hierarchical clustering di bidang peramalan dan klasifikasi.
Narasati, T. S. (2024). “Implementasi Algoritma Naïve Bayes Untuk Analisis Sentimen Ulasan produk makanan dan minuman di Tokopedia.
R. Mubarak, M. H. (2024). KLIK: Kajian Ilmiah Informatika dan Komputer komparasi Performa naive bayes gaussian dan k-nn untuk prediksi kelulusah mahasiswa dengan CRISP-DM.
Retno. (2017). Data Mining Teori dan Aplikasi Rapidminer.
S. Siska, G. A. (2023). Implementasi Metode Naïve Bayes pada Prediksi penyakit seliak.
Swastina, R. (2013). Pengantar Data Mining: Teori dan Aplikasi. Jakarta: Andi.
Y. Yuliana, P. P. (2021). “Sistem Pakar Diagnosa Penyakit ISPA Menggunakan Metode Naïve Bayes Classifier Berbasis Web.
ZHALSABILLA, S. (2022). INTEGRASI ALGORITMA KLUSTERISASI K-MEANS DAN KLASIFIKASI NAIVE BAYES PADA PENGELOMPOKAN JUMLAH SEKOLAH, MURID, DAN GURU DI PROVINSI JAWA BARAT.