Peran Sistem Informasi Manajemen Terhadap Perkembangan E- Commerce Dalam Pengambilan Keputusan Bagi Usaha UMKM

Authors

  • Agung Wijoyo Universitas Pamulang
  • Ayu Andika Universitas Pamulang
  • Dimas Aji Saputra Universitas Pamulang
  • Inna Rismayanti Universitas Pamulang
  • Muhamad Imam Sofisa Universitas Pamulang

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran Sistem Informasi Manajemen (SIM) dalam mendukung perkembangan E-Commerce serta pengambilan keputusan bagi usaha skala kecil dan menengah (UMKM). Dalam era globalisasi yang ditandai dengan pertumbuhan pesatnya teknologi informasi, penggunaan E-Commerce menjadi sangat penting bagi kelangsungan dan pertumbuhan usaha UMKM. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif terhadap data primer dan sekunder untuk mengidentifikasi kontribusi SIM dalam meningkatkan efisiensi operasional, pengambilan keputusan, dan pertumbuhan bisnis melalui platform E-Commerce. Temuan penelitian menunjukkan bahwa penggunaan SIM secara efektif dapat memberikan keuntungan kompetitif bagi UMKM dalam pasar global yang semakin terintegrasi.

References

Sistem Informasi Manajemen, E-Commerce, UMKM, Pengambilan Keputusan, Efisiensi Operasional

Downloads

Published

2023-08-30

How to Cite

Agung Wijoyo, Ayu Andika, Dimas Aji Saputra, Inna Rismayanti, & Muhamad Imam Sofisa. (2023). Peran Sistem Informasi Manajemen Terhadap Perkembangan E- Commerce Dalam Pengambilan Keputusan Bagi Usaha UMKM. TEKNOBIS : Jurnal Teknologi, Bisnis Dan Pendidikan, 1(2). Retrieved from https://jurnalmahasiswa.com/index.php/teknobis/article/view/444

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>