Perancangan Sistem Permohonan Rekomendasi PBI Jaminan Kesehatan Berbasis Web Menggunakan Metode Waterfall pada Pemerintahan Dinas Sosial Tangerang Selatan

Authors

  • Anisa Karenina Universitas Pamulang
  • Rendi Saputra Universitas Pamulang
  • Zainal Arifin Universitas Pamulang
  • Saprudin Universitas Pamulang

Keywords:

Sistem Informasi, Permohonan PBI, Web-Based, Waterfall, Dinas Sosial

Abstract

Layanan permohonan Program Bantuan Iuran (PBI) Jaminan Kesehatan di Dinas Sosial Kota Tangerang Selatan hingga kini masih dilakukan secara manual, sehingga menimbulkan ketidakefisienan serta berisiko mengalami keterlambatan dan kesalahan dalam pencatatan. Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem informasi berbasis web guna memfasilitasi permohonan rekomendasi PBI yang lebih efektif, transparan, dan mudah diakses oleh masyarakat. Penelitian ini menggunakan metode Waterfall, yang terdiri dari tahapan analisis, perancangan, implementasi, pengujian, dan pemeliharaan. Hasil dari penelitian ini berupa sistem berbasis web yang dapat digunakan untuk pendaftaran online, verifikasi berkas, serta pencetakan surat rekomendasi secara otomatis. Diharapkan sistem ini mampu mempercepat proses pelayanan dan meningkatkan akurasi penyaluran bantuan kesehatan oleh Dinas Sosial.

References

Booch, G., Rumbaugh, J., & Jacobson, I. (2005). The Unified Modeling Language User Guide (2nd ed.). Addison-Wesley.

Brooks, F. P. (1995). The Mythical Man-Month: Essays on Software Engineering. Addison-Wesley.

Larman, C. (2004). Applying UML and Patterns: An Introduction to Object-Oriented Analysis and Design and Iterative Development. Prentice Hall.

Maulana, Y. R. (2022). Perancangan Program Sistem Informasi Pelayanan Masyarakat Kesehatan Berbasis Web.

Mustika, D. A., & Sutanti, A. S. (2021). Perancangan Aplikasi Pengajuan Peserta PBI JKN pada Dinas Sosial Kota Metro.

Mustika, D. A., & Sutanti, A. S. (2021). Perancangan Sistem Informasi Pelayanan Rekomendasi Kesejahteraan Sosial Berbasis Web.

Nabila, S. F., Tambak, T. A. T., & Siahaan, A. T. A. (2025). Sistem Informasi Pendataan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial pada Dinas Sosial Berbasis Web.

Object Management Group. (2023). OMG UML Specification. Diakses dari [https://www.omg.org/spec/UML/](https://www.omg.org/spec/UML/)

Pressman, R. S. (2012). Software Engineering: A Practitioner’s Approach (7th ed.). New York: McGraw-Hill.

Sommerville, I. (2011). Software Engineering (9th ed.). Pearson Education.

Wahyuni, S. (2019). Dasar-Dasar Pengembangan Sistem Informasi. Malang: UB Press.

Widodo, P. (2011). Pemodelan UML untuk Perancangan Sistem. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Downloads

Published

2025-06-23

How to Cite

Anisa Karenina, Rendi Saputra, Zainal Arifin, & Saprudin. (2025). Perancangan Sistem Permohonan Rekomendasi PBI Jaminan Kesehatan Berbasis Web Menggunakan Metode Waterfall pada Pemerintahan Dinas Sosial Tangerang Selatan. JRIIN :Jurnal Riset Informatika Dan Inovasi, 3(2), 385–392. Retrieved from https://jurnalmahasiswa.com/index.php/jriin/article/view/2532

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 7 8 > >> 

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.