Pembuatan Aplikasi IT-Helpdesk KAP NEXIA KPS

Authors

  • Cheby Raka Sadewa Universitas Pamulang
  • Ria Ester Universitas Pamulang
  • Ariyansyah Universitas Pamulang
  • Ridho Ilahi Universitas Pamulang

Keywords:

Sistem IT-Helpdesk, Sistem Informasi, Tiket, Sistem Penanganan Keluhan, SDLC

Abstract

Pengelolaan dalam pengelolaan keluhan terkait teknologi informasi(TI) dilingkungan perusahaan sering kali terjadi akibat proses pencatatan dan penanganan yang masih dilakukan secara manual.Hal ini menyebabkan kurangnya efesiensi ,transparasi, dan kesulitan dalam melakukan montoring terhadap penyelesaian keluhan yang masuk. Penelilitan ini bertujuan untuk merancang dan membangun sebuah aplikasi IT-Helpdesk berbasis web yang dapat memfasilitasi pencatatan,pengelolaan,serta pelaporan keluhan secara sistematis dan real-time. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah  Software Depelopment Life cyle (SDLC),dengan tahapan analisis kebutuhan,perancangan sistem,implementasi,serta pengujian.Aplikasi ini dibangun menggunakan framewok Django untuk backend,Dan HTML,CSS,serta Javascript untuk frontend.Fitur utama meliputi pembuatan tiket keluhan user,notifikasi kepada admin,update status tiket,dan feedback dari user. Hasil pengembangan sistemm menunjukan bahwa aplikasi IT-Helpdesk ini mampu meningkatkan efektivitas proses pelaporan dan penyelesaian masalah TI,serta memberikan kemudahan bagi admin dalam memantau dan merekap keluhan secara terstukrur.Dengan adanya sistem ini, proses penanganan keluhan menjadi lebih cepat, terdokumentasi dengan baik, dan meminimalkan risiko keluhan tidak tertangani.

References

Ananda, R & Lestari , N (2023). Penerapan Django Framework pada sistem, IT Helpdesk Digital. Journal Rekayasa Sistem dan Teknologi, 8(3), 115-124.

Aziz, A (2022).Rekayasa Perangkat Lunak: konsepdan implementasi. Surabaya: Imformatika media.

Rumpoko, W. A (2022). Analisis dan perancangan sistem informasi Helpdesk. Journal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, 9(1), 55-64.

Downloads

Published

2025-07-18

How to Cite

Cheby Raka Sadewa, Ria Ester, Ariyansyah, & Ridho Ilahi. (2025). Pembuatan Aplikasi IT-Helpdesk KAP NEXIA KPS. JRIIN :Jurnal Riset Informatika Dan Inovasi, 2(12), 2182–2188. Retrieved from https://jurnalmahasiswa.com/index.php/jriin/article/view/2836

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >> 

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.