Analisis Pengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE) Dan Tangi bility Terdapat Keputusan Pendanaan Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index Pada Tahun 2019-2023
Keywords:
Current Ratio, Return On Equity, Tangibility, Keputusan PendanaanAbstract
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh CR terhadap Keputusan pendanaan pada Perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index, mengetahui pengaruh ROE terhadap Keputusan pendanaan pada Perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index, mengetahui pengaruh Tangibility terhadap Keputusan pendanaan pada Perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index.Metodologi penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Alat analisis yang digunakan adalan regresi linear berganda dengan perangkat SPSS.Adapun hasil dari penelitian Current Ratio terdapat pengaruh negatif dan signifikan terhadap Keputusan pendanaan pada Perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic index periode 2019-2023. Berdasarkan hasil uji t (secara parsial) menunjukkan bahwa t-hitung (-3.961) > t-tabel (-2.012) dengan tingkat signifikansi 0.000 < 0.05. Return On Equity terdapat pengaruh yang signifikan terhadap Keputusan pendanaan. Berdasarkan hasil uji t (secara parsial) menujukkan bahwa t-hitung (12,046) > t-tabel (2.012) dan dengan tingkat signifikansi 0.000 > 0.05. Tangibility tidak terdapat pengaruh yang signifikan terhadap Keputusan pendanaan. Berdasarkan hasil uji t (secara parsial) menujukkan bahwa t-hitung (-0,159) < t-tabel (2.012) dan dengan tingkat signifikansi
0.000 > 0.05.
References
Adiyana, Ida Bagus Gede Nicko Sabo, and Putu Agus Ardiana. “Pengaruh Ukuran Perusahaan, Risiko Bisnis, Pertumbuhan Aset, Profitabilitas Dan Tingkat Likuiditas Pada Struktur Modal.” E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 10, no. 1 (2014): 14–30.
Brigham, E.F, and J.F Houston. Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. Jakarta: Salemba, 2010.
Brigham, E.F, and Houston Joel F. Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. X. Jakarta: Salemba Empat, 2006.
Dewi, Putu Sri Mae Yanti, and Dewa Gede Wirama. “Pecking Order Theory: Pengaruh Profitabilitas Dan Pertumbuhan Perusahaan Pada Keputusan Pendanaan Perusahaan.” E-Jurnal Akuntansi
Universitas Udayana 18, no. 3 (2017): 2423–50. https://ojs.unud.ac.id/index.php/akuntansi/article/download/27086/18052.
Fahmi, Luthfillah Zul, and Kurnia. “Pengaruh Struktur Aktiva, Ukuran Perusahaan, Dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal.” Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi 6, no. 2 (2017): 780–98. http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/view/928.
Fadilah, A., & Arief, M. (2021). Analisis Pengaruh ROE terhadap Struktur Modal. Jurnal Ekonomi Syariah, 9(1), 67-75.
Ghozali, Imam. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25. Edisi 9. Semarang: universitas diponegoro, 2018.
Kasmir. (2017). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Pers
Mulyani, R. (2021). Pendekatan Syariah dalam Keputusan Pendanaan: Studi Pada Jakarta Islamic Index. Jurnal Ekonomi Islam, 8 (3), 150–163.
Putri, S. (2022). Pengaruh Tangibility Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 14(2), 45–58.
Rachmawati, N. (2020). Analisis Pengaruh Current Ratio Terhadap Keputusan Pendanaan Perusahaan. Jurnal Akuntansi Indonesia, 10 (3), 123–135.
Rivandi, Muhammad, and Novriani Novriani. “Pengaruh Likuiditas Dan Profitabilitas Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia.” Jurnal Pundi 5, no. 1 (2021): 139–52. https://doi.org/10.31575/jp.v5i1.315.
riyanto, bambang. Dasar- Dasar Pembelanjaan Perusahaan. Keempat. Yogyakarta: BPPE, 2008.
Sanjaya, R. (2020). The Impact of Source and Use of Founds On Liquidity at PT. Mustika Ratu Tbk. Jurnal SEKURITAS (Saham,Ekonomi,Keuangan Dan Investasi, 3(2), 158–165.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitaif dan R&D. Bandung: Alfabeta
Suryani, D. (2020). Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas dan Aset Terhadap Keputusan Pendanaan. Jurnal Keuangan Dan Perbankan, 24(1), 88–102.
Yudhatama, Sebastian, and A. Wibowo. “Penerapan Teori Pecking Order Dalam Struktur Modal (Studi Pada Perusahaan Di Industri Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2005-2014).” Journal of Financial Economics 3, no. 2012 (2015): 103–11.